29 Okt 2024

Kelas XII IPS 1 dan XII IPS 2

Mapel                              : Geografi

Kelas                               : XII IPS 1

jam Pelajaran                  : 1 - 2

Kelas                                : XII ips 2

Jam Pelajaran                   : 3 - 4

KD                                    : Interaksi keruangan desa dan kota

Materi                               : Perhitungan interaksi dua wilayah


Assalamu'alaikum anak-anak yang soleh dan solehah, semoga kalian selalu diberi kesehatan dan rezeki yang berlimpah dan halal, baiklah anak-anak untuk hari ini tujuan pembelajaran yang ingin dicapai adalah

Tujuan pembelajaran hari ini mengenai  

Menghitung interaksi dua wilayah

Baiklah anak-anak silahkan kalian buka dan baca buku paket halaman 60 - 62

a. Teori interaksi wilayah 

b. Teori grafik

c. Teori titik henti

silahkan kalian pelajari mengenai materi tersebut, mengenai penjelasannya nanti akan kita bahas pada pertemuan di kelas

Latihan soal

1. Di suatu wilayah terdapat 3 kota, yaitu A, B, C dengan jumlah penduduk masing-masing adalah kota A  berpenduduk 50.000 jiwa, kota B berpenduduk 40.000 jiwa dan kota C berpenduduk 20.000 jiwa. Jarak ketiga kota bervariasi yaitu untuk kota A - B adalah 20 km, dan untuk kota B - C adalah 40 km. Berapa besar interaksi wilayah A - B dan B - C tersebut ?

2. Hitunglah besar kekuatan interaksi masing-masing kota menggunakan rumus gravitasi


3. Kota kuning dan kota merah berjarak kurang lebih 30 km. Msiong-masing kota memiliki jumlah penduduk 500.000 jiwa untuk kota kuning dan 1.200.000 jiwa untuk kota merah. Hitunglah jarak lokasi titik henti antara kota kuning dengan kota merah ?

4. 


Berapa besar interaksi wilayah A - B dan B - C tersebut ? 


25 Okt 2024

Interaksi desa kota

 . Identitas

Nama Guru                 :Mulyani, S.Pd

Mata Pelajaran           : Geografi

Kelas                             : 12 IPS

Pertemuan                  : 1

2. Materi                      : Desa

3. KD                             : Struktur Keruangan Desa dan Kota

4. Tujuan Pembelajaran    :  menjelaskan pengertian desa, ciri dan klasifikasi desa

5. Metode pembelajaran   : ceramah dan tanya jawab

6. Pengembangan materi















22 Okt 2024

Kelas 10.3 dan 10.6

Mapel                    : Geografi

Jam pelajaran        : 7, 9, 10

Kelas                       : 10.6, dan 10.3

CP                            : 3.5 Dinamika Litosfer dan dampaknya terhadap kehidupan

Materi                      : Pedosfer

Hakikat tanah dan lahan

Tanah

Bagian dari lahan yang tersusun dari bahan-bahan anorganik dan organik

Lahan

permukaan daratan dengan kekayaan benda-benda padat, cair dan gas

Komponen-komponen tanah

1. Mineral

2. Bahan organik

3. Air

4. Udara

Faktor yang mempengaruhi pembentukan tanah

1. Iklim

2. Organisme

3. Bahan induk

4. Topografi

5. Waktu

Hal yang perlu diketahui untuk tingkat kesuburan tanah

1. pH tanah

2. Kandungan mineral

3. Bahan organik

4. Keremahan tanah

Manfaat tanah

1. untuk mudah tidaknya unsur hara diserap tanaman

    a. Pada pH yanah netral masam = unsur hara tidak dapat diserap

    b. Pada ph tanah asam = unsur hara tidak dapat diserap tanaman karena diikal Almunium

    c. Pada pH tanah basa = unsur hara tidak dapat diserap tanaman

2. Menunjukkan kemungkinan adanya unsur-unsur beracun

3. Mempengaruhi perkembangan mikroorganisme

Cara mengubah pH tanah

1. Tanah yang terlalu asam ditambahkan dengan kapur

2. Tanah yang terlalu basa dengan menambahkan belerang

Jenis tanah

1. Tanah aluvial = dari material endapan aliran sungai

2. Tanah andosol = berasal dari abu gunung berapi

3. Tanah regosol = tanah berbutir kasar dari endapan material gunung berapi

4. Tanah kapur = berasal dari pelapukan batuan kapur yang sifatnya tidak subur

5. Tanah litosol = terbentuk dari batuan keras yang belum mengalami pelapukan sempurna

6. tanah argosol / gambut = dari sisa-sisatumbuhan yang telah membusuk 

7. Tanah latosol = banyak mengandung zat besi dan almunium

Ciri-ciri lahan kritis

1. Penutup vegetasi ( tanaman ) kurang dari 25 %

2. Tingkat kemiringan lebih dari 15 %

3. Terjadi geja erosi lembar

4. Terjadi gejala erosi parit

Tugas 

Tuliskan daerah persebaran tanah di Indonesia dari 7 tanah yang sudah dijabarkan diatas, selamat mengerjakan 

21 Okt 2024

Kelas 10.4

Nama Guru                 :Mulyani, S.Pd

Mata Pelajaran           : Geografi

Kelas                             : X 4

Jam Pelajaran             : 8 - 10

CP                                  :  Dinamika litosfer dan dampaknya terhadap kehidupan

Materi                          :  Tenaga eksogen

Tenaga eksogen merupakan tenaga yang berasal dari luar bumi. 

Jenis tenaga eksogen 

pelapukan, erosi, sedimentasi, dan pergerakan massa tanah (mass wasting).  

A. Pelapukan

Pelapukan adalah proses penghancuran massa batuan menjadi massa tanah. 

Proses pelapukan dipengaruhi oleh banyak faktor. Seperti misalnya, iklim dan cuaca, topografi, batuan induk, serta organisme yang hidup di atas batuan tersebut.

Berdasarkan prosesnya, pelapukan dibagi menjadi 3 jenis:

1. Pelapukan Fisik (Mekanis)

proses penghancuran batuan menjadi pecahan yang lebih kecil terjadi tanpa mengalami perubahan susunan kimia.

gurun, tidak jarang bebatuan di sana banyak yang pecah. 

2. Pelapukan Kimia

jenis pelapukan yang terjadi karena faktor kimia ( air ) 

Gembok rumah kamu pasti akan lebih cepat karatan karena pengaruh air

3. Pelapukan Biologis

pelapukan yang disebabkan oleh organisme melalui aktivitasnya.

kayu yang dimakan rayap

B. Erosi

Erosi merupakan proses pengikisan permukaan bumi oleh media yang melibatkan pengangkatan partikel batuan.

Berdasarkan penyebabnya, erosi dibagi menjadi 4 kelompok:

Ablasi

Ablasi merupakan erosi yang disebabkan oleh air sungai atau hujan. Ablasi yang disebabkan oleh aliran sungai itu bisa membuat tebing di sungai bisa semakin dalam,

4 tahap terjadinya ablasi sebagai berikut:

1) Erosi percik: Jatuhnya air hujan dan mulai mengikis tanah.

2) Erosi lembar: Tanah bagian atas yang terkikis, kesuburannya mulai berkurang.

3) Erosi alur: Kikisan tanah tadi mulai membentuk alur sebagai tempat mengalirnya air.

4) Erosi parit: Terbentuk parit/lembah karena kikisan dari aliran air terus menerus.

Korasi dan Deflasi

Korasi/deflasi merupakan erosi yang disebabkan oleh angin, korasi merupakan erosi yang disebabkan oleh angin dan pasir (badai pasir), sementara deflasi hanya angin saja.

Abrasi

Abrasi adalah proses pengikisan pantai yang disebabkan oleh gelombang laut. 

Eksarasi

Eksarasi adalah pengikisan yang disebabkan oleh es yang mencair (gerakan lapisan es). Karena mencairnya es

C. Sedimentasi

peristiwa mengendapnya material batuan yang dibawa oleh angin atau air. 

Berdasarkan penyebabnya, sedimentasi dibagi menjadi tiga jenis,

1. akuatis (pengendapannya disebabkan tenaga air)

2. marine (disebabkan oleh gelombang air laut),

3. geolis (pengendapannya disebabkan oleh embusan angin).

D. Pergerakan massa tanah

Pergerakan massa tanah (mass wasting) adalah semua pengangkutan massa tanah menuruni lereng karena adanya pengaruh gravitasi. 

9 Okt 2024

Kelas 10.5

 1 . Identitas

Nama guru      : Mulyani

Mapel               : geografi

Kelas                 : 10.5

Pertemuan      : 7

2. Materi          : tenaga endogen ( seisme) 

3. CP                  : Lingkungan geosfer ( litosfer)

Latihan

1. Terjadi dua kali gempa, gempa petama pada pukul 12'.40' 25" dan gempa susulan tidak bisa tercatat karena ada kerusakan, sedangkan pusat gempanya pada kedalaman 2290 km ?

2. Terjadi dua kali gempa, gempa petama tidak tercatat pada dan gempa susulan pada pukul 11. 15' 35 ". Sedangkan pusat gempanya pada kedalaman 2440 km ?

3. Terjadi dua kali gempa, gempa petama pada pukul 10.29' 35" dan gempa susulan tidak tercatat karena ada kerusakan. Dan pusat gempanya pada kedalaman 6320 km ?

4. Terjadi dua kali gempa, gempa petama tidak tercatat pada dan gempa susulan pada pukul 09. 28' 12". Pusat gempanya pada kedalaman 7290 km ?

5. Terjadi dua kali gempa, gempa petama pada pukul 10. 56' 35" dan gempa susulan tidak tercatat karena ada kerusakan. Dan pusat gempanya pada kedalaman 6370 km ?

6. Terjadi dua kali gempa, gempa pertama terjadi pada pukul 11.29'54" dan gempa susulan terjadi pada pukul 12. 10' 18". Berapa kedalaman pusat gempanya? 

7. Terjadi dua kali gempa, gempa pertama terjadi pada pukul 11.54' 42" dan gempa susulan terjadi pada pukul 12. 19' 18". Berapa kedalaman pusat gempanya? 

2 Okt 2024

Kelas 10. 6 dan 3

1 . Identitas

Nama guru      : Mulyani

Mapel               : geografi

Kelas                 : 10. 6 dan 3

Pertemuan      : 1

2. Materi          : remidial sumatif tengah semester

3. CP                : pengetahuan dasar geografi

Remidial sumatif tengah semester

1. Pengertian geografi

2. Tokoh geografi

3. Objek study geografi

    a. Material

    b. Formal

4. Ilmu bantu geografi

5. Ruang lingkup geografi

6. Konsep dasar geografi dan contoh nya

7. Prinsip geografi

8. Pendekatan geografi

9. Fenomena dengan menggunakan pendekatan

10. Fenomena geosfer di permukaan bumi

11. Contoh ruang lingkup geografi

12. Contoh prinsip geografi